Unduhdroid Blog - kali ini saya akan membahas sebuah aplikasi untuk menonton Piala Dunia 2014 (
World Cup Live Streaming) secara langsung dan siaran lokal indonesia (anTV & TvOne) dari Android #Gratisss menggunakan aplikasi yaitu :
Vivall for android.Selain menyaksikan sepak bola Piala Dunia gratis,
Vivall juga memberi pilihan Video on Demand pada versi
premium (berbayar).
Video on Demand pada Vivall merupakan layanan yang memungkinkan pengguna untuk menonton kembali pertandingan yang telah digelar, atau dengan kata lain pengguna bisa nonton siaran yang tidak sempat dilihat. Selain itu, di Vivall juga disediakan berita-berita seputar
Piala Dunia 2014, mulai dari jadwal, prediksi, hasil skor dan sebagainya.
Aplikasi VivAll for Android dapat berfungsi dengan baik menggunakan jaringan semua operator dan koneksi wifi. Sayangnya, hingga artikel ini diterbitkan Vivall hanya kompatibel dengan Android 4.0 (ics) ke atas.
Download :